Arsip Berita


Pemeriksaan Motilitas Semen Beku Triwulan III

Tideng Pale - (Sipedet News) - Pada tanggal 26 September 2022, Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan melaksanakan pemeriksaan motilitas semen beku dari berbagai jenis yang merupakan agenda rutin di lakukan setiap tiga bulan sekali, untuk memastikan...

Pelaksanaan Penandaan, Pendataan, dan Vaksinasi di Kecamatan Tana Lia

Tideng Pale - (Sipedet News) - Pada hari Rabu, 14 September 2022 Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan Kabupaten Tana Tidung melaksanakan penandaan dan  vaksinasi Penyakt Mulut dan Kuku (PMK) di Kecamatan Tana Lia. Penandaan dan pendataan dilakukan kepada 47 ekor sapi milik warga sedan...

Monitoring Perkembangan Usaha Peternakan Ayam Petelur di Desa Sapari

Tideng Pale - (Sipedet News) - Pada hari Selasa, 13 September 2022 Tim dari Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan Kabupaten Tana Tidung melakukan kunjungan ke Desa Sapari. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk melakukan monitoring perkembangan usaha peternakan khususnya peternakan ayam pete...

Pelaksanaan Penandaan, Pendataan, dan Vaksinasi di Desa Menjelutung

Tideng Pale - (Sipedet News) - Pada hari Kamis, 8 September 2022 Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan Kabupaten Tana Tidung melaksanakan penandaan dan  vaksinasi Penyakt Mulut dan Kuku (PMK) di desa Menjelutung. Kegiatan ini dilakukan secara kolektif dimana sapi-sapi dikumpulkan...

Pelaksanaan Vaksinasi PMK di KTT

Tideng Pale - (Sipedet News) - Pada hari Rabu, 07 September 2022 Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan Kabupaten Tana Tidung mulai melaksanakan vaksinasi Penyakt Mulut dan Kuku (PMK) dengan diterima nya logistik berupa Vaksin PMK dan eartag tahap kedua yang dikirim d...