Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional 2023

Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional 2023

Tideng Pake - (Sipedet News) - Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional (HCPSN) diperingati setiap tanggal 5 November berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 1993 tentang Satwa dan Bunga Nasional oleh Presiden Soeharto, sekaligus menetapkan jenis-jenis tumbuhan dan hewan sebagai puspa nasional dan satwa nasional.

Satwa Nasional yang dikukuhkan sebagai berikut:

1. Komodo (Varanus Komodoensis) sebagai satwa nasional.
2. Ikan Siluk Merah (Sclerophages Formosus) sebagai satwa pesona.
3. Elang Jawa (Spizaetus Bartelsi) sebagai satwa langka.

Admin